Kesenjangan Sosial Lagi Viral di Sosmed, Apa Bahasa Inggrisnya?
Kampung Inggris Pare | Media sosial Indonesia belakangan ini ramai dengan konten kreatif tentang kesenjangan sosial. Fenomena ini sering kita lihat dan rasakan sehari-hari. Kini, topik ini menjadi menarik untuk diperbincangkan