fbpx

Les Speaking Bahasa Inggris | Jago Speaking

oleh | Mei 21, 2024 | Info | 1 Komentar

Les speaking Bahasa Inggris dengan metode penyampaian materi yang aplikatif dan kurikulum Internasional menjadi salah satu keunggulan dari kursus Bahasa Inggris di Interpeace Kampung Inggris Pare. Mengingat pentingnya kemampuan ber Berbahasa Inggris di jaman sekarang sudah seperti menjadi hal wajib ketika seseorang mau memulai karir di segala bidang. Dan perlu diketahui juga Bahasa Inggris merupakan bahasa Internasional yang pasti digunakan di semua negara di dunia.

Interpeace hadir menjadi solusi bagi permasalahan kamu yang kesulitan belajar Bahasa Inggris. Dengan pendampingan tutor profesional di bidangnya dan English area 24 jam menjadikan lingkungan di Interpeace sangat cocok untuk mengimprove kemampuan berbahasa inggris kamu. Dengan berbagai pilihan program yang ditawarkan dan output yang sudah dibuktikan oleh lebih dari 1000 alumni, Interpeace merupakan pilihan yang cocok buat kamu yang ingin merubah nasib menjadi lebih baik.

Maka dari itu Interpeace hadir dan menjadi salah satu lembaga kursus bhasa inggris terbaik di Kampung Inggris. INTERPEACE Kampung Inggris Pare di dirikan pada tanggal 12 desember  tahun 2011. Yang ber alamatkan di Jl. Selasih 02 A Tulungrejo Kampung Inggris Pare Kediri. Dengan program unggulan pada speaking, sehingga semua materinya mengarah ke skill speaking. Interpeace menawarkan program 3 Bulan sudah jago Bahasa Inggris dan dari slogan Lembaga ini yang “Tercepat Jago Bahasa Inggris” bisa menjadi pertimbangan kalian yang ingin mengupgrade skill speaking.

Ada banyak program yang ditawarkan oleh Interpeace. Salah satunya adalah program Master Speaking.

Master Speaking merupakan program Unggulan Interpeace Kampung Inggris Pare, Progam kursus bahasa inggris dengan lama durasi pembelajaran selama 6 Bulan dikampung inggris, siap mengantarkan anda dari NOL Sampai menjadi Master.

Selama 6 Bulan, kamu akan mendapatkan pembalajaran intensif Bahasa Inggris. tidak hanya itu selama 6 Bulan juga kamu akan berada dalam lingkungan yang luar biasa untuk kamu dapat praktek ngomong langsung bahasa inggris dengan pengawasan dan feedback langsung dari para Tutor Professional. Proses belajarmu juga makin terarah dan terukur dengan modul pembelajaran kami yang menggunakan Internasional Kurikulum, serta penilaian kami menggunakan Standart GSE sehingga hasil nilai belajarmu dapat di convert dengan sangat terukur ke IELTS, CEFR ,TOEFL, dsb.

Setelah menyelesaikan 8 Level bahasa inggris, selanjutnya kamu akan belajar IELTS yang akan membuatmu lebih siap lagi untuk tes IELTS. Selain itu kamu juga akan mendapatkan pembelajaran MAESTRO serta micro teaching sehingga setelah lulus dari program master speaking ini kamu akan siap di dunia kerja baik dalam wawancara kerja menggunakan bahasa inggris maupun menjadi tutor berpengalaman khas kampung inggris.

Program Master Speaking 6 Bulan interpeace sangat cocok diambil untuk kamu yang menginginkan kursus Intensif dengan target bisa Master Speaking dalam waktu yang relatif cepat. selain itu progam ini juga cocok untuk kamu yang baru akan memulai belajar bahasa inggris dari NOL ataupun untuk meningkatkan level kemampuan bahasa inggrismu serta bagi kamu yang berencana untuk langsung siap berkarir atau scholarship setelah lulus dari master speaking karena kamu akan mendapatkan bekal kemampuan bahasa inggris yang sangat bagus, IELTS, kemampuan wawancara menggunakan bahasa inggris serta keterampilan menjadi Tutor bahasa Inggris.

Kelas Master Speaking ini bisa diikuti oleh siapa saja tanpa batasan usia dan latar pendidikan tertentu sebelumnya, selain itu kelas ini juga dapat di ikuti oleh siapa saja tanpa adanya basic pengetahuan bahasa inggris sebelumnya ataupun bagi kamu yang sudah mempunyai basic pengetahuan bahasa inggris sebelumnya.

Periode program baru Master Speaking Interpeace Kampung Inggris Pare di buka Setiap Hari Senin, dengan Kuota Maksimal 16 Siswa. Jadi tunggu apalagi? Jadikan Interpeace sebagai pilihan les speaking bahasa inggris pilihanmu. Segera bergabung bersama kami dan buktikan hasilnya.

 

 

1 Komentar

  1. Tata

    bisa untuk yang bahasa inggrisnya belum lancar

    Balas

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *